Audiensi Penyintas Lapangan Koni dan Pemkot Palu Tak Menuai Hasil
Palu, Joernalinakor.com – Penyintas Kota Palu yang menempati hunian sementara (Huntara) Lapangan Koni dan Tavanjuka didampingi Sulteng Bergerak melakukan audiensi bersama Pemerintah Kota Palu pada Rabu (25/11/2020). Pertemuan yang berlangsung di Masjid Lokasi Huntara